
Himbauan KEMENAG - Larang Bawa Barang Yang Berlebihan Dan Tidak Penting- Cukup Fokuskan Ibadah Yang Khusuk
Madinah - Tertahannya seorang para jamaah asal Pamekasan, Jawa Timur, karena membawa jamu sarang tawon dan 'jimat rajah' jadi pelajaran. Para para jamaah lain sebaiknya tidak membawa barang serupa atau barang lain yang berpotensi mengundang kecurigaan.Kepala Daerah Kerja Bandara Madinah dan Jeddah Nurul Badruttamam mengatakan sejak lama...